02 February 2011

MengGambar KAPAL

Laporan dari pengalaman microteaching tentang kapal:
1. Melipat kertas (origami), semua siswa melipat dengan cara yg sama, klasik, ada 1 org yg menambahkan baling2 kertas di bawah kapal.
2. Menggambar jenis kapal.
Kapal layar, kapal penumpang, kapal fery, dan kapal selam, itu sudah biasa.
Kalau kapal sepit?? Ada yg tau?
Itu adalah speedboat in indonesian spelling :p
Ada 2 anak yg gambarnya menarik perhatianku:
- Kapal Rusak, (padahal gambarnya bagus loh, diwarnai pula, dan cepat ngerjainnya). Ku tanya,"ini sebelum rusak kapal apa? Mana yang rusak, bagus gini loh kapalnya". Eh gambar kapalnya malah di-coret2 hehe... *salah deh nanya* :)
- Kapal Mainan (di sekitar gambar kapal dikasi gambar hewan-hewan laut, siput, ikan, dsb, yang lebih besar dari kapalnya). Dia yang kasih tebakan duluan,"ini kapal apa?", terus dia jawab sendiri, "kapal mainan, kapal plastik, hahaha" :D

No comments: